Pernyataan Standar SPMI
Unit Kerja | : | Universitas Megarezky |
---|---|---|
Standar SPMI | : | LPM.091056/SP5. Standar Dosen dan Tenaga Kependidikan |
Poin | : | 8. |
Beban kerja Dosen mengacu pada ekuivalen waktu mengajar penuh serta nisbah Dosen dan mahasiswa
- Prodi menyusun kebutuhan tenaga kependidikan setiap prodi
- Fakultas memonitoring rasio dosen berbanding mahasiswa
Ekuivalensi waktu mengajar penuh dosen prodi < 16